Instalasi gas medis adalah sistem perpipaan dan komponen terintegrasi yang dirancang untuk menyalur... Instalasi gas medis adalah sistem perpipaan dan komponen terintegrasi yang dirancang untuk menyalurkan gas medis khusus (seperti oksigen, nitrogen, dan vakum) dari sumbernya ke titik titik outlet di seluruh fasilitas kesehatan untuk mendukung prosedur medis dan perawatan pasien. Sistem ini menggantikan penggunaan tabung gas secara manual, menawarkan pasokan yang lebih aman,terpercaya, efisien, dan terjamin kontinuitasnya,sesuai dengan standar medis yang berlaku. Selengkapnya
Jaringan pipa gas medis (sistem pipa gas medis / MGPS) adalah sistem instalasi terintegrasi untuk me... Jaringan pipa gas medis (sistem pipa gas medis / MGPS) adalah sistem instalasi terintegrasi untuk menyalurkan gas medis dari sumber utama ke titik penggunaan, yang terdiri dari pipa tembaga atau stainless steel, dilengkapi regulator, katup, dan outlet. Sistem ini wajib memenuhi standar keamanan nasional dan internasional, serta menggunakan material bersih yang telah diuji.Pipa harus diberi label sesuai gasnya,dipasang dengan gantungan baja. Selengkapnya
CENTRAL GAS DINITROGEN OKSIDA (Nâ‚‚O)... CENTRAL GAS DINITROGEN OKSIDA (Nâ‚‚O) Selengkapnya
CENTRAL GAS OKSIGEN (Oâ‚‚)... CENTRAL GAS OKSIGEN (Oâ‚‚) Selengkapnya
CENTRAL GAS MEDICAL AIR... CENTRAL GAS MEDICAL AIR Selengkapnya
CENTRAL GAS MEDICAL VACUUM... CENTRAL GAS MEDICAL VACUUM Selengkapnya
Box Valve/kran pembagi adalah sebuah alat untuk mengatur aliran gas medik dengan menutup, membuka at... Box Valve/kran pembagi adalah sebuah alat untuk mengatur aliran gas medik dengan menutup, membuka atau menghambat aliran gas medik,tetapi juga berfungsi untuk melindungi suatu wilayah operasional dari beberapa penanganan preventif apabila terjadi kerusakan atau perbaikan disalah satu wilayah operasional kerja. Selengkapnya
Alat control yang bekerja secara otomatis untuk mengetahui tekanan kerja gas medis, terutama pada s... Alat control yang bekerja secara otomatis untuk mengetahui tekanan kerja gas medis, terutama pada saat tekanan gas medis turun (pressure drop) di bawah yang diijinkan maka bunyi dan lampu peringatan akan menyala, sehingga dapat segera dilakukan tindakan untuk mengatasi masalah tersebut. Alarm gas sistem biasanya dipasang pada tiap – tiap zone terutama diruangan ruangan yang intensitas pemakain gas medisnya cukup tinggi dan tidak boleh terganggu. Selengkapnya